NEXT
x adalah variabel (tipe: integer) yang digunakan untuk menyimpan angka pengulangan.
1 adalah nilai awal dari x .
5 adalah nilai akhir dari x .
Step adalah perubahan nilai setiap pengulangan. Sifatnya optional (boleh ditulis ataupun tidak). Bila tidak ditulis maka nilai adalah 1.
Contoh .
Melakukan pengulangan angka 1 sampai 5
12345
1234
123
12
1
- Source Kode Program
Sub Main()
Dim i, z As Integer
Dim a As Integer = 5
For z = 1 To 5
For i = 1 To a
Console.Write(i)
Next
Console.WriteLine()
a = a - 1
Next
Console.ReadKey()
End Sub
Tidak ada komentar:
Posting Komentar